Bulan: Agustus 2022

Percepatan dan Pemetaan Peremajaan Sawit Rakyat, ASPEKPIR Kalsel Gelar Pertemuan Teknis

Percepatan dan Pemetaan Peremajaan Sawit Rakyat, ASPEKPIR Kalsel Gelar Pertemuan Teknis Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Dewan Pengurus Daerah (DPD) Asosiasi Petani Kelapa Sawit Perkebunan Inti Rakyat (ASPEKPIR) Indonesia Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) menggelar Pertemuan Teknis Percepatan dan Pemetaan Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) di Kabupaten Tanah Bumbu. Acara yang dilaksanakan di Aula Soraja Hotel Ebony Batulicin, […]

Lomba Menu Serba Ikan, Dorong Budaya Masyarakat Gemar Konsumsi Ikan

Lomba Menu Serba Ikan, Dorong Budaya Masyarakat Gemar Konsumsi Ikan Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Dinas Perikanan Kabupaten Tanah Bumbu menggelar Lomba Menu Serba Ikan bertempat di halaman Kantor Dinas Perikanan, Rabu (03/08/2022). Mengusung tema “Ragam Menu Masakan Ikan Untuk Mencerdaskan Anak, Mencegah Stunting Dan Meningkatkan Imun Tubuh”, kegiatan ini dibuka Asisten Pemerintahan dan Kesra, Hj. […]

Pengesahan Warga Baru PSHT Tanah Bumbu, Bupati Harapkan Pembentukan Karakter

Pengesahan Warga Baru PSHT Tanah Bumbu, Bupati Harapkan Pembentukan Karakter Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Bupati Tanah Bumbu H. M. Zairullah Azhar menghadiri acara pengesahan warga baru Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) Cabang Tanah Bumbu (Tanah Bumbu). Kegiatan yang dilaksanakan bertempat di Gedung Mahligai Bersujud Kecamatan Simpang Empat, Selasa (02/08/2022) malam melibatkan sebanyak sebanyak 335 warga […]

Dirjen Hubla Resmikan Kantor KSOP Kelas III Kotabaru-Batulicin

Dirjen Hubla Resmikan Kantor KSOP Kelas III Kotabaru-Batulicin Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Direktur Jenderal Perhubungan Laut Ir. Arif Tona Tjahjagama, meresmikan pembukaan Gedung Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas III Kotabaru – Batulicin, Rabu (03/08/2022). Peresmian gedung baru KSOP itu ditandai dengan penandatanganan batu prasasti serta pemotongan pita oleh Direktur Jenderal (Dirjen) Perhubungan Laut, […]

Gudang Produk Plastik Terbakar, Kerugian Puluhan Juta

Gudang Produk Plastik Terbakar, Kerugian Puluhan Juta Obsesirakyat.com, Nganjuk – Suasana sepi tiba-tiba menjadi heboh dikarenakan terdapat bangunan gudang di dusun Blimbing masuk Desa Karangsono Kecamatan Loceret mengalami kebakaran, Minggu (31/7/2022) sekitar pukul 12.30 WIB. Penyebabnya dari kehebohan tersebut yaitu gudang penyimpanan barang bekas dari bahan plastik milik Sugeng(36) yang tinggal di Desa Bajulan, Kecamatan […]

Buka Lomba Seni Suara Burung Perkutut, Kapolres Nganjuk Ingatkan Tanggung Jawab Pelestarian Budaya

Buka Lomba Seni Suara Burung Perkutut, Kapolres Nganjuk Ingatkan Tanggung Jawab Pelestarian Budaya Obsesirakyat.com, Nganjuk – Puluhan peserta dari berbagai daerah memeriahkan latihan bersama alam burung perkutut Kapolres Nganjuk Cup 2022, Minggu (31/7) di Lapangan Gantangan Desa Sombron Kecamatan Loceret Kabupaten Nganjuk. Kapolres Nganjuk AKBP Boy Jeckson S., S.H.,S.I.K.,M.H. mengatakan, lomba perkutut lokal ini diadakan […]

Back To Top