Kategori: Daerah

Polres Nganjuk Gelar Rakor Lintas Sektoral, Rapatkan Barisan Jelang Nataru 2023

Polres Nganjuk Gelar Rakor Lintas Sektoral, Rapatkan Barisan Jelang Nataru 2023 Obsesirakyat.com, Nganjuk – Dalam rangka menyambut libur Natal 2023 dan tahun baru 2024, dan persiapan pelaksanaan Operasi Lilin Semeru 2023, Polres Nganjuk merapatkan barisan bersama pemangku kepentingan (Instansi terkait) dengan menggelar rakor lintas sektoral, Selasa(19/12/2023) Rakor lintas sektoral dilaksanakan di Ruang Rapat Utama (Rupatama) […]

Barisan Pedang Pora Iringi Wisuda Purna Bakti 38 Anggota Polri dan ASN Polres Nganjuk

Barisan Pedang Pora Iringi Wisuda Purna Bakti 38 Anggota Polri dan ASN Polres Nganjuk Obsesirakyat.com, Nganjuk – Kapolres Nganjuk AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si., memimpin upacara Wisuda Purna Bakti 38 anggota Polri dan ASN Polres Nganjuk periode November 2022 sampai dengan November 2023, upacara dilaksanakan di lapangan apel Polres Nganjuk, Selasa (19/12/2023). Sebanyak 38 anggota […]

Polres Nganjuk Lakukan Pemeriksaan Berkala Senjata Api Organik dan Amunisi

Polres Nganjuk Lakukan Pemeriksaan Berkala Senjata Api Organik dan Amunisi Obsesirakyat.com, Nganjuk, Kapolres Nganjuk AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si., melalui Wakapolres Nganjuk Kompol Mustijat Priyambodo, S.I.K., M.H., memimpin pelaksanaan pemeriksaan senjata api dan amunisi, kegiatan dilaksanakan di depan kantor Sipropam Polres Nganjuk, Kamis (14/12/2023). Pemeriksaan senjata api khusus laras pendek Revolver dan pistol beserta amunisi […]

Polres Nganjuk Perkuat Sinergi dengan Masyarakat dan Tokoh Agama dalam Dialog Publik Menjelang Pemilu 2024

Polres Nganjuk Perkuat Sinergi dengan Masyarakat dan Tokoh Agama dalam Dialog Publik Menjelang Pemilu 2024 Obsesirakyat.com, Nganjuk – Polres Nganjuk hari ini menggelar “Dialog Publik” yang melibatkan tokoh masyarakat dan tokoh lintas agama dalam upaya menjaga Kamtibmas menjelang Pemilu 2024, Selasa (12/12/2023). Acara tersebut dilangsungkan di Aula Polres Nganjuk tersebut dihadiri oleh Forkopimda Kabupaten Nganjuk, […]

Polres Nganjuk Gelar Bakti Sosial dan Pengobatan Gratis untuk Warga Tanjungrejo

Polres Nganjuk Gelar Bakti Sosial dan Pengobatan Gratis untuk Warga Tanjungrejo Obsesirakyat.com, Nganjuk – Guna mendukung program Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan serentak oleh Korbinmas, Baharkan Polri dan Polda Jatim, Polres Nganjuk menggelar santunan dan pengobatan gratis untuk warga Desa Tanjungrejo, Kecamatan Loceret, Kabupaten Nganjuk, Jumat (08/12/2023). Dalam sambutannya, Kapolres Nganjuk AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., […]

Razia Rokok Polos, Tim Gabungan Amankan Ribuan Batang

Razia Rokok Polos, Tim Gabungan Amankan Ribuan Batang Obsesirakyat.com, Nganjuk – Tim Gabungan yang terdiri dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Nganjuk, Polres Nganjuk, Kodim 0810/Nganjuk dan Kantor Bea Cukai Kabupaten Kediri saat lakukan razia rokok polos atau rokok tanpa pita cukai Dalam kegiatan razia tersebut dapat diamankan sebanyak 1.460 batang dari penjual […]

Kapolres Nganjuk Apresiasi Prestasi 23 Anggota Polri dengan Piagam Penghargaan

Kapolres Nganjuk Apresiasi Prestasi 23 Anggota Polri dengan Piagam Penghargaan Obsesirakyat.com, Nganjuk – Kapolres Nganjuk AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si., memberikan piagam penghargaan kepada 23 anggota terdiri dari 3 staf Bagian SDM dan 20 anggota polsek jajaran pengemban fungsi kehumasan yang dinilai berprestasi sebagai bentuk apresiasi atas kinerja yang ditunjukkan oleh mereka. Piagam penghargaan tersebut […]

Polres Jombang Berhasil Amankan Komplotan Curanmor Berikut Penadahnya

Polres Jombang Berhasil Amankan Komplotan Curanmor Berikut Penadahnya Obsesirakyat.com, Jombang – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Jombang membekuk komplotan curanmor (pencurian kendaraan bermotor) berikut penadahnya. Komplotan ini terbagi menjadi empat kelompok dengan sembilan orang pelaku. Hanya saja, antara satu kelompok dengan kelompok lain tidak saling berhubungan. Salah satu kelompok ini adalah pasutri (pasangan suami istri), […]

Inisiasi Konsolidasi Relawan Petani Milenial BETA Gibran Karesidenan Kediri dan Madiun

Obsesirakyat.com- Nganjuk, Di Inisiator,i Kabupaten Nganjuk Puluhan Pemuda perwakilan dari masing- masing Kabupaten se- Karesidenan Kediri dan Madiun gelar Konsolidasi Relawan Petani Milenial BETA Gibran di Posko relawan yang terletak di Desa Klagen Kecamatan Rejoso Kabupaten Nganjuk, Sabtu (02/12/2023). Dalam acara konsolidasi relawan Petani milenial BETA- Gibran atau tim relawan Pemenangan Calon Presiden dan Wakil […]

Lomba Sinergitas Kabupaten Nganjuk, 3 Pilar Kecamatan Nganjuk Raih Juara Pertama

Lomba Sinergitas Kabupaten Nganjuk, 3 Pilar Kecamatan Nganjuk Raih Juara Pertama Obsesirakyat.com, Nganjuk – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Nganjuk melalui Bagian Pemerintahan menggelar Lomba Sinergitas Kecamatan Kabupaten Nganjuk tahun 2023, dari hasil penilaian berdasarkan beberapa aspek, Kecamatan Nganjuk tampil sebagai juara pertama secara berturut-turut sejak tahun 2022. Atas prestasi tersebut, Kecamatan Nganjuk mendapatkan piala pemenang serta […]

Back To Top