Bulan: Juli 2018

​Tanah Bumbu Lelang Jabatan 4 Eselon II

Tanah bumbu- Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu mengumumkan seleksi terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama setingkat Eselon IIb. Seleksi ini untuk mengisi jabatan 4 (empat) Kepala Dinas, yaitu Dinas Perhubungan, Dinas Pertanian, Dinas Perdagangan dan Industri, serta Inspektur Daerah. Kesempatan ini merupakan angin segar bagi para Aparat Sipil Negara (ASN) yang ada di Kalimantan Selatan, terutama diwilayah […]

​Bagian Hukum Setda Bekali Siswa Baru Tentang Bahaya Narkoba

Tanah bumbu- Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu terus menerus melakukan sosialisasi dan penyuluhan hukum melalui Bagian Hukum Sekretariat Daerah, Kali ini yang menjadi target peserta adalah para Siswa baru, Sosialisasi dilaksanakan di SMAN 1 Simpang Empat,  Kamis (19/7). Sebanyak 100 orang siswa dari kelas X mengikuti kegiatan penyuluhan ini. Diharapkan agar para siswa nantinya memahami seriusnya […]

​Siswa SMKN 2 Terpilih Mewakili Tanbu ke Forum Anak Nasional di Surabaya

Tanah bumbu- Ratusan pelajar dari berbagai daerah se-Indonesia menghadiri Forum Anak Nasional (FAN).  Acara  yang digelar oleh Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KKPA) dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional (HAN) Tahun 2018 tersebut berlangsung dari tanggal 19 s.d 23 Juli 2018 di Surabaya. “Tanah Bumbu turut serta mengirimkan perwakilannya pada Forum Anak Nasional Tahun […]

 Tanbu Kembali Kembangkan Padi Unggul Dilahan Seluas 30 Hektar

Tanah bumbu– Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Tanah Bumbu (Distan Kab Tanbu), Burhanuddin,SP mengatakan Dinas Pertanian pada musim tanam tahun 2018  melaksanakan pengembangan padi unggul dilahan seluas 30 Hektar di areal persawahan petani di Kecamatan Kusan Hilir. “Pengembangan padi unggul  di wilayah Kecamatan Kusan Hilir ini merupakan lanjutan dari tahun sebelumnya,” sebut Burhanuddin […]

​Ditinggal Latihan PBB Sepeda Motor Raib

Obsesirakyat.com, Nganjuk – Lagi-lagi kasus pencurian motor kembali menimpa warga Nganjuk. Seperti halnya yang terjadi pada Rabu (18/7) di daerah Desa Talang, Kecamatan Rejoso-Nganjuk. Kali ini korban adalah seorang pelajar di SMAN Rejoso, Ardit Aryo Lesmono (14), warga Dusun Ngrapah, Desa Musir Lor, Kecamatan Rejoso.  Menurut Informasi yang dihimpun media kejadian bermula ketika sekitar pukul […]

Tiang Katrol Patah, Kuda-kuda Besi Ambruk Timpa Pekerja

Tiang Katrol Patah, Kuda-kuda Besi Ambruk Timpa Pekerja Obsesirakyat.com, Nganjuk – Pekerja Bangunan Jadi Korban Kecelakaan Kerja Saat Pasang Kuda-kuda Atap Gudang Di Dusun Gareman, Desa Babadan, Kecamatan Patianrowo, Sabtu (30/6).Berawal saat 6 orang pekerja bangunan menggunakan peralatan katrol/derek manial untuk menaikkan rangka atap (kuda-kuda) pada pukul 10.00 Wib. Dua orang pekerja berada di atas […]

Sekda Rooswandi Bertekad Tingkatkan Kualitas ASN

Tanah bumbu- Apel Perdana Rooswandi Salem.M.Sos.MM Sebagai Sekretaris Sekda (Sekda) Kabupaten Tanah Bumbu, Senin (02/07) usai Dilantik Beberapa Pekan Lalu. “Ini adalah apel saya pertama sebagai Sekda setelah dilantik pada bulan kemarin.Namun dibalik itu merupakan sebuah tanggung besar dalam rangka mencapai kemaslahatan ummat dan yang pasti bagaimana bisa  membangun  Tanah  Bumbu menjadi  lebih baik lagi,”Kata Rooswandi Salahsatu […]

Bakar Sampah Dekat Kandang, Satu Ekor Anak Sapi Jadi ‘Sapi Panggang’

Bakar Sampah Dekat Kandang, Satu Ekor Anak Sapi Jadi ‘Sapi Panggang’ Obsesinews.com, Nganjuk – Niat baik Narsih(58), Warga Dusun Sambiroto, Desa Mojorembun, Kecamatan Rejoso, Untuk Membersihkan Sampah Dengan Membakarnya Berujung Petaka. Minggu (1/7), sekitar pukul 10.00 Wib, terjadi kebakaran akibat sampah dedaunan kering yang dibakar. Pasalnya, sampah daun mangga dan daun bambu kering yang dibakar […]

Back To Top