Bulan: Oktober 2023

Gelar Simulasi SISPAMKOTA Polres Nganjuk Siap Amankan Pemilu 2024

Gelar Simulasi SISPAMKOTA Polres Nganjuk Siap Amankan Pemilu 2024 Obsesirakyat.com, Nganjuk – Menjelang penyelenggaraan Tahapan Pemilu serentak tahun 2024 mendatang, Polres Nganjuk menggelar simulasi Sistem Pengamanan Kota (Sispamkota) di Halaman GOR Bung Karno Begadung , Kamis (12/10/2023). Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Nganjuk Muhammad S.H., S.I K., M.Si pimpin langsung Simulasi Pengamanan Kota (Sispamkota). Simulasi menggambarkan […]

Bangun Budaya Literasi Melalui Festival Budaya Bersujud 2023

Bangun Budaya Literasi Melalui Festival Budaya Bersujud 2023 Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu (Pemkab Tanbu) melalui Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) bersiap untuk menggelar Festival Literasi Bersujud 2023. Kepala Dispersip Tanbu Yulia melalui Sekretaris Dispersip Saleh menyampaikan festival ini merupakan acara perdana yang diadakan oleh Pemkab Tanbu melalui Dispersip. Rencananya, acara akan […]

Dukung Transformasi Data Geospasial Perangkat Daerah di Tanbu Raih Penghargaan

Dukung Transformasi Data Geospasial Perangkat Daerah di Tanbu Raih Penghargaan Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Bertempat di Ruang Rapat Bersujud I Kantor Bupati, Senin (09/10/2023), Kabupaten Tanah Bumbu meraih penghargaan geospasial tingkat perangkat daerah. Acara ini dihadiri oleh Bupati Kabupaten Tanah Bumbu, Dr. H. Muhammad Zairullah Azhar, dan Kepala Bappedalitbang, Andi Anwar Sadat, S.Pi para asisten […]

Polres Nganjuk Amankan Penusuk Warga Sugihwaras, Pelaku Ditangkap saat Ngamen

Polres Nganjuk Amankan Penusuk Warga Sugihwaras, Pelaku Ditangkap saat Ngamen Obsesirakyat.com, Nganjuk – Kapolres Nganjuk, yang diwakili Wakapolres Nganjuk Kompol Mustijat Priyambodo, S. I. K., M. H. membenarkan penangkapan PK (34), warga Desa Sugihwaras Kecamatan Prambon, Kabupaten Nganjuk, sebagai pelaku penusukan terhadap Sumarsono (54), juga warga setempat, Senin (09/10/2023). Kejadian itu terjadi saat Sumarsono sedang […]

Semarakkan Nilai Al-Qur’an, Bupati Tanbu Buka MTQN Ke-XIX Tingkat Kabupaten di Karang Bintang

Semarakkan Nilai Al-Qur’an, Bupati Tanbu Buka MTQN Ke-XIX Tingkat Kabupaten di Karang Bintang Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Bupati Tanah Bumbu, HM Zairullah Azhar, secara resmi membuka acara Musabaqah Tilawatil Qur’an Nasional (MTQN) Ke-XIX Tingkat Kabupaten Tanah Bumbu. Pembukaan ditandai dengan penekanan tombol sirine oleh Bupati di Panggung Utama MTQN Ke-XIX di Lapangan Mandala Krida, Desa […]

Hari Rabies Sedunia, Ratusan Anjing dan Kucing di Tanbu Divaksinasi

Hari Rabies Sedunia, Ratusan Anjing dan Kucing di Tanbu Divaksinasi Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kabupaten Tanah Bumbu (Kab Tanbu) melalui Bidang Peternakan telah melaksanakan Vaksinasi Rabies serentak di sejumlah kecamatan. Kepala DKPP Kab Tanbu, H Hairuddin, menyatakan bahwa Pemerintah Daerah menjalankan Vaksinasi Rabies serentak sebagai langkah pencegahan terhadap rabies. […]

Polres Nganjuk Kembalikan Motor Kepada Pemilik, Terlacak Berkat Aplikasi “Ilmu Semeru” Polda Jatim

Polres Nganjuk Kembalikan Motor Kepada Pemilik, Terlacak Berkat Aplikasi “Ilmu Semeru” Polda Jatim Obsesirakyat.com, Nganjuk – Kapolres Nganjuk AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si., mengonfirmasi pihaknya telah mengembalikan satu unit motor kepada pemiliknya yang sah atas nama Mashadi (61) alamat Desa Betet, Kecamatan Ngronggot, Kabupaten Nganjuk berkat aplikasi “Ilmu Semeru” yang beberapa waktu lalu diperkenalkan, Jumat […]

Masyarakat Terbantu! Posko Satu Jiwa Bagikan Sembako kepada Anak Yatim dan Lansia

Masyarakat Terbantu! Posko Satu Jiwa Bagikan Sembako kepada Anak Yatim dan Lansia Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Dalam semangat kepedulian kepada sesama, Posko Satu Jiwa kembali menggelar rutinitas Jum’at Berkah. Kegiatan ini dipimpin oleh Pelda Indro Turseno, Babinsa Koramil 1022-05/Karang Bintang, yang mewakili Danramil Kapten inf Yacob Pangala, pada pada Jum’at (06/10/2023). Pelda Indro Turseno menjelaskan […]

Back To Top