Antisipasi Bencana Akibat Cuaca, Masyarakat Tanah Bumbu Dihimbau Waspada Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Menghadapi potensi cuaca buruk dan curah hujan tinggi, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tanah Bumbu selain melakukan upaya penanganan juga melakukan upaya antisipatif. Kepala Pelaksana BPBD Tanah Bumbu, Sulhadi, mengimbau masyarakat Bumi Bersujud untuk meningkatkan kewaspadaan. “Kami mengimbau masyarakat Tanah Bumbu […]
Karyawan Honorer di Tanbu Ditemukan Gantung Diri, Diduga Stress Masalah Utang
Karyawan Honorer di Tanbu Ditemukan Gantung Diri, Diduga Stress Masalah Utang Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Setelah terjadi beberapa waktu lalu, kasus bunuh diri kembali terjadi di Kabupaten Tanah Bumbu tepatnya di sebuah rumah di Jl. Karya II RT. 004 RW. 000 Desa Batuah Kec. Kusan Hilir Kab. Tanah Bumbu. Kasus ini ditangani oleh Unit Reskrim […]
Diduga Selewengkan Dana DAPM, Kejari Tanbu Tetapkan Satu Orang Tersangka
Diduga Selewengkan Dana DAPM, Kejari Tanbu Tetapkan Satu Orang Tersangka Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Seorang Bendahara Perkumpulan Unit Pengelolaan Kegiatan (UPK) Bintang Mandiri, ditetapkan sebagai tersangka oleh Kejaksaan Negeri Tanah Bumbu. Tersangka diduga melakukan tindak pidana korupsi pada kegiatan Dana Amanah Pemberdayaan Masyarakat (DAPM) di Kecamatan Karang Bintang Kabupaten Tanah Bumbu pada Tahun 2018-2021. “Setelah […]
Pameran Produk UMKM Asal Tanbu Meriahkan Munas LKSAA-PSAA
Pameran Produk UMKM Asal Tanbu Meriahkan Munas LKSAA-PSAA Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Musyawarah Nasional (Munas) II Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak (LKSA) dan Panti Sosial Asuhan Anak (PSAA) resmi mulai digelar di Banjarmasin, Jumat (07/10/2022). Guna memberi ruang bagi pelaku Usaha Menengah Kecil dan Mikro (UMKM) untuk mempromosikan dan menjual produknya, Panitia Munas menyediakan space bagi […]
Babinsa Komsos Dengan Warga Binaan, Ini Pesan Danramil Pandawan
Babinsa Komsos Dengan Warga Binaan, Ini Pesan Danramil Pandawan Obsesirakyat.com, Barabai – Babinsa Koramil 1002-05/Pandawan Serda H. Ahmad Sayuti Fadli dan Koptu Agung Prayogo melaksanakan pembinaan wilayah dengan cara melakukan komunikasi sosial dengan warga binaan, Selasa (25/08/2020). Danramil 1002-05/Pandawan Lettu Inf H. Tamrin menyampaikan bahwa, “Kegiatan komunikasi sosial ini merupakan suatu bentuk keharusan Babinsa dalam […]
Camat Kusan Hulu Bersama Warga Buat Jembatan Darurat
Tanah Bumbu – Akses jembatan antar Desa terputus, Pemerintah Kecamatan Kusan hulu bersama Muspika serta warga setempat bergotong royong membangun jembatan penyeberangan sederhana, Senin (20/07/2020). Sebelumnya Jembatan Bani yang merupakan akses penghubung antara Desa Tamunih dengan Desa Batu Bulan terputus akibat cuaca hujan deras yang mengakibatkan banjir dan meluapnya aliran sungai Kusan beberapa waktu lalu. […]
Pemkab Tambu Beri Bantuan Hibah Masjid dan Ponpes
Pemkab Tambu Beri Bantuan Hibah Masjid dan Ponpes Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu (Pemkab Tanbu) memberikan bantuan hibah untuk peningkatan pembangunan sejumlah Masjid dan Pondok Pesantren (Ponpes) di Bumi Bersujud. Sebanyak 6 (Enam) Masjid dan Ponpes menerima bantuan hibah, Rabu (24/07/2019) di Kantor Bupati Tanbu, Gunung Tinggi, Batulicin. Bantuan hibah disalurkan langsung […]
Dinas Pertanian Kabupaten Tanah Bumbu Kejar Target Luas Tambah Tanam
Dinas Pertanian Kabupaten Tanah Bumbu Kejar Target Luas Tambah TanamObsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Guna Mendorong Realisasi target Luas Tambah Tanah(LTT) menggelar Rapat Koordinasi Aparatur di stan, Jumat (12/7).Rapat kordinasi ini menindak lanjuti secara teknis pelaksanaan LTT agar target yang di canangkan oleh Dinas Pertanian Provensi bisa terlealisasi. H.Setia Budi.SKM.MM Kabupaten Tanah Bumbu, ketika dimintai keterangan […]
Ada 3 Raperda Yang Jadi Perhatian Pemkab Tanbu
Obsesirakyat.com, Tanah bumbu- Dalam pendapat akhir fraksi DPRD terhadap 3 buah Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) kabupaten Tanah Bumbu mendapat perhatian Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu. Raperda yang telah disampaikan sejumlah Fraksi tersebut menyangkut Pencabutan Peraturan Daerah, Raperda tentang pembangunan kawasan perdesaan serta Raperda tentang penyelenggaraan kearsipan. Ditengah paripurna berlangsung, Selasa (02/7) Bupati Tanah Bumbu H. Sudian […]
Pergantian Pejabat Polres Tanbu Warnai HUT Bhayangkara Ke-73
Obsesirakyat.com, Tanah bumbu- Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara Polri Yang Jatuh Setiap Tanggal 1 Juli Tahun Ini diwarnai Mutasi dan kenaikan pangkat maupun jabatan Jajaran Anggota Polres Tanah bumbu, Senin (01/7). Beberapa mutasi maupun pergeseran terjadi di jajaran perwira Polres Tanbu diantaranya, Wakapolres Tanbu saat ini dijabat Kompol Arief Prasetya,SIK. mengatikan Kompol Didik Subiyakto,SH. Kabag […]