Bulan: Januari 2024

Tanbu Siap Hadapi Ancaman Banjir dengan Early Warning System

Tanbu Siap Hadapi Ancaman Banjir dengan Early Warning System Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) telah mempersiapkan diri menghadapi potensi banjir terkhusus luapan sungai dengan memasang Early Warning System (EWS) di tiga titik daerah aliran sungai (DAS). Hal ini dilakukan sebagai langkah proaktif Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tanbu untuk memberikan peringatan dini […]

Loka POM Sampling Intensif Obat dan Makanan di Tanbu

Loka POM Sampling Intensif Obat dan Makanan di Tanbu Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Petugas dari Loka Pengawasan Obat dan Makanan (POM) di Tanah Bumbu telah melakukan sampling intensif pada produk obat, obat tradisional, suplemen kesehatan, kosmetik, dan pangan. Kegiatan ini dilakukan di berbagai sarana distribusi, termasuk toko, retail, warung, dan minimarket, serta sarana pelayanan kefarmasian […]

Perkuat Pengawasan, BPOM Tanbu Jalin Koordinasi Lintas Sektor

Perkuat Pengawasan, BPOM Tanbu Jalin Koordinasi Lintas Sektor Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu, – Kepala Loka POM Tanah Bumbu, Rahmat Hidayat, memimpin timnya dalam sebuah sesi koordinasi lintas sektor yang dilaksanakan di Tanah Bumbu dan Kotabaru. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan sinergi program dan kegiatan pengawasan obat dan makanan yang telah terbangun di wilayah tersebut. Rahmat Hidayat pada […]

Teguhkan Keimanan, Peringatan Isra Mi’raj Digelar di Sungai Loban

Teguhkan Keimanan, Peringatan Isra Mi’raj Digelar di Sungai Loban Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Dalam semangat memperkuat nilai-nilai keagamaan dan pendidikan, Dewan Pimpinan Cabang Badan Kontak Majelis Taklim (DPK BKPRMI) Kecamatan Sungai Loban menggelar peringatan Isra’ dan Mi’raj Nabi Muhammad SAW. Acara berlangsung di Masjid At-Taqwa Desa Sari Mulya pada Minggu (21/01/2024). Peringatan ini dihadiri oleh […]

Lakukan Kajian Pascabencana, BPBD Tanbu Salurkan Bantuan Warga Terdampak

Lakukan Kajian Pascabencana, BPBD Tanbu Salurkan Bantuan Warga Terdampak Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) melakukan kajian perhitungan kerusakan dan kerugian (JITUPASNA), Senin (22/01/2024). Ini dilakukan setelah cuaca ekstrim mengakibatkan kejadian pada Sabtu (20/01), rumah milik Suparman di Desa Marga Mulya RT 4 Kecamatan Sungai Loban rusak akibat […]

Polres Nganjuk Gaungkan Program NCS di Ponpes Al – Ubaidah Kertosono

Polres Nganjuk Gaungkan Program NCS di Ponpes Al – Ubaidah Kertosono Obsesirakyat.com, Nganjuk – Kapolres Nganjuk, AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si., diwakili oleh wakapolres Nganjuk Kompol Subiyantana, S.H., M.H., didampingi Pejabat Utama (PJU) Polres Nganjuk melaksanakan kunjungan ke Ponpes Al – Ubaidah Kertosono dalam rangka menggaungkan program “Nusantara Cooling System” (NCS), Selasa (23/01/2024). Dihadapan para […]

Deklarasi Pemilu Damai Kelompok Perguruan Silat di Nganjuk, Kapolres : Polres Nganjuk Siap Mendukung

Deklarasi Pemilu Damai Kelompok Perguruan Silat di Nganjuk, Kapolres : Polres Nganjuk Siap Mendukung Obsesirakyat.com, Nganjuk – Ketua dan pengurus dari berbagai kelompok perguruan silat yang berada di wilayah Kabupaten Nganjuk hari ini, Senin (22/01/2024) menyatakan sikap dan mendeklarasikan “Pemilu Damai”, acara diselenggarakan di Aula Tantya Sudhirajati Polres Nganjuk. Deklarasi Pemilu Damai Perguruan Silat se […]

Kecamatan di Tanbu Ini Pantau Kesiapan Jelang Penilaian Adipura

Kecamatan di Tanbu Ini Pantau Kesiapan Jelang Penilaian Adipura Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Camat Simpang Empat, Abdul Muiz, bersama dengan Sekretaris Kecamatan Andi Armansyah, pejabat, dan staf Kecamatan, melaksanakan keliling kampung dalam upaya memantau kesiapan menghadapi penilaian Adipura Tingkat Nasional, Jumat (19/01/2024). Kegiatan ini dilakukan sebagai persiapan menyambut penilaian Adipura Nasional oleh Dinas Lingkungan Hidup […]

Jangkau 8 Desa, Aksi Jumat Berkah Posko Satu Jiwa Berkarya untuk Kebaikan

Jangkau 8 Desa, Aksi Jumat Berkah Posko Satu Jiwa Berkarya untuk Kebaikan Obsesirakyat.com, Tanah Bumbu – Posko Satu Jiwa kembali mengadakan kegiatan Jumat Berkah Peduli Satu Jiwa, Jumat (19/01/2024). Pelda Indro Turseno, yang mewakili Danramil 1022-05/Karang Bintang Kapten inf Yakob Pangala, menyampaikan bahwa kegiatan tersebut mendapatkan dukungan dari Komandan Kodim 1022/Tanah Bumbu Letkol inf Aldin […]

Anggota Polres Nganjuk Ramai-ramai Donorkan Darahnya Bantu Penuhi Stok PMI

Anggota Polres Nganjuk Ramai-ramai Donorkan Darahnya Bantu Penuhi Stok PMI Obsesirakyat.com, Nganjuk – Kapolres Nganjuk AKBP Muhammad , SH, SIK,MSi., bersama ratusan anggotanya ramai – ramai mendatangi kantor PMI Kabupaten Nganjuk guna mendonorkan darahnya untuk memenuhi kebutuhan stok darah yang sudah menipis, Kamis (18/01/2024). AKBP Muhammad mengungkapkan bahwa kegiatan donor darah ini merupakan bagian dari […]

Back To Top